Ir Metehsa Karo Karo : Budidaya Kentang Maupun Budidaya Tanaman Lainnya Harus dijalankan Dengan Tekun Dan Tulus

INDONESIA24

- Redaksi

Rabu, 13 September 2023 - 22:24 WIB

40750 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KARO,Indonesia24.co|Untuk menggeluti budidaya kentang maupun tanaman lainnya harus dijankan dengan tekun dan tulus,Ditambah lagi benih kentang yang akan ditanam merupakan benih unggul dan disediakan juga sebagai sarana produksi,berupa pupuk dan pestisida.

Hal ini dipaparkan oleh Kepala Dinas Pertanian,Ir Metehsa Karo-Karo Purba saat menjadi narasumber dalam pelatihan pertanian dan pengadaan Benih Kentang Guna Ketahanan Pangan,Rabu (13/09/2023) di Losd (Jambur) Desa Kutajulu Kecamatan Tigapanah Kabupaten Karo Sumatera Utara.

Baca Juga :  Digelar Kementerian Kordinator Bidang Hukum,HAM,Imigrasi dan Pemasyarakatan...!!!Rutan Kabanjahe Ikuti Apel Bersama Awal Tahun 2025 secara Virtual Zoom

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan ini Ir Metehsa Purba membawakan topik “Budidaya Kentang” dimana pedoman teknis budidaya kentang mulai dari persiapan lahan, persiapan bibit,penanaman, pemupukan,pengendalian hama penyakit,hingga panen,maka saya berharap kegiatan yang diselenggarakan oleh Pemerintah Desa (Pemdes) dapat berjalan baik dan meningkatkan taraf hidup masyarakat khususnya di Desa Kutajulu.”Ujarnya.

Baca Juga :  Anggota DPRD Karo Leny Pury Chelefes dan Nora Else Surbakti Hadiri Kerja Tahun Desa Lingga Julu

Kegiatan ini menghadirkan narasumber dari Dinas Pertanian Kabupaten Karo,hadir juga Camat Tigapanah,Kepala Dinas Pertanian dan Kepala Seksi Produksi bidang Hultikultura,Kepala Dinas Ketahan Pangan dan Perikanan,Kepala Desa beserta seluruh warga Desa Kutajulu Kecamatan Tigapanah Kabupaten Karo Sumatera Utara.

(ERI/RANIE.S)

Berita Terkait

Tidak Ada Agenda Peresmian Monumen Juma Jokowi..!!! Kehadiran Presiden ke 7 ini ke LMD Temu Ramah dan Sosialisasi Bersama Petani Jeruk
Rutan Kabanjahe Terima Kunjungan Kasat Binmas Polres Tanah Karo,Bahas Peningkatan Keamanan
Cegah Narkoba dan Munculkan Bibit Pecatur Dari Karo,Orang Tua Murid dan Guru Pendamping Berharap Turnamen Catur Hakim Torong Cup Dilanjutkan
Selamat…!!!Roy Fransius Saragih Juara II Turnamen Catur Hakim Torong Cup 2025
Ngeri…Di Wilayah Polsek Mardinding Di Temukan 382 Paket Sabu Siap Edar
Calon Pecatur Masa Depan Claresta Fredelina Br Brahmana,Cucu Pecatur Legenda Monang Sinulingga
Congrats…!!! Ivanovic Sembiring Juara 1 Turnamen Catur Hakim Torong Cup 2025
Turnamen Catur Hakim Torong Cup 2025 Di Ikuti 100 Peserta SD se Kabupaten Karo,Meriah dan Sukses

Berita Terkait

Rabu, 14 Mei 2025 - 15:44 WIB

Tanoto Foundation Kunjungi Pakpak Bharat

Senin, 28 April 2025 - 15:35 WIB

Camat STU Jehe Pastikan Jenajah Mobil Masuk Jurang Lae Kombih

Sabtu, 26 April 2025 - 23:15 WIB

FBT Hibahkan 5 HA lahan Miliknya Pembangunan Sekolah Unggul Rakyat

Sabtu, 26 April 2025 - 22:59 WIB

Bupati Pakpak Bharat Apreasiasi Pelaksanaan MTQ ke XXlI di Kecamatan STU Jehe

Sabtu, 26 April 2025 - 22:42 WIB

POSI Selenggarakan Olimpiade Sains Bagi Pelajar Pakpak Bharat

Jumat, 25 April 2025 - 20:52 WIB

Tim Lintas Kementerian RI Survei Lokasi Pembangunan Sekolah Rakyat di Pakpak Bharat

Jumat, 25 April 2025 - 20:39 WIB

Bupati Pakpak Bharat Kunjungi Posko Pencarian Korban Laka Lantas di Dusun Bulu Didi

Jumat, 25 April 2025 - 20:07 WIB

Wakil Bupati Pakpak Bharat Apreasiasi kepada Panitia Pelaksanaan MTQ Tingkat Kecamatan Salak

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Nurdiansyah Alias Wak Anda Ditangkap karena Ancam Kades Pakai Parang

Rabu, 14 Mei 2025 - 16:43 WIB