Meningkatkan Keamanan NDT di Industri Oil & Gas dengan Drone Inspeksi Voliro T

INDONESIA24

- Redaksi

Senin, 8 Juli 2024 - 03:17 WIB

40106 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Halo Robotics, pemimpin teknologi drone terdepan di Indonesia, memperkenalkan drone inspeksi yang dirancang khusus untuk NDT (non-destructive testing) pada aset migas.

Industri oil & gas menghadapi berbagai tantangan dalam melakukan NDT (non-destructive testing), seperti aset yang sulit dijangkau, tingkat risiko tinggi bagi pekerja, hingga biaya inspeksi yang mahal dan membutuhkan waktu lama.

Voliro T untuk Inspeksi NDT

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Drone inspeksi Voliro T menjadikan inspeksi NDT lebih aman, cepat, dan akurat, dengan berbagai payload yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan inspeksi. Dengan kemampuannya dalam melakukan contact-based NDT dengan hasil yang akurat, menghasilkan insight yang lengkap terkait aset dalam industri oil & gas.

Baca Juga :  Rayakan Hari Pelanggan Nasional, Haus! Berikan Kejutan untuk WargaHaus

Johannes Soekidi, Managing Director Halo Robotics, mengatakan, “Drone inspeksi Voliro T menghilangkan kebutuhan inspeksi menggunakan scaffolding atau rope access, sehingga lebih aman dibandingkan metode inspeksi tradisional.”

Video di bawah ini merupakan contoh nyata bagaimana teknologi NDT Drone merevolusi inspeksi NDT bagi industri oil & gas.

Manfaat Drone Inspeksi Voliro T untuk NDT:

– Meningkatkan Keamanan: Drone dapat digunakan untuk menginspeksi struktur yang berbahaya atau sulit dijangkau bagi manusia, mengurangi risiko kecelakaan.

Baca Juga :  Dukung Investor Muda, Bittime Bagikan Airdrop Gratis Token Hamster Kombat Senilai Rp100 Juta

Efisiensi Waktu & Biaya: Voliro dapat dengan mudah dan cepat dalam melakukan NDT pada struktur yang besar dan tinggi. Inspeksi dengan drone juga membantu mengurangi biaya pemeliharaan infrastruktur dengan mengidentifikasi masalah lebih awal dan mencegah kegagalan yang lebih mahal.

Hasil Data Akurat: Data yang dikumpulkan oleh drone lebih akurat daripada data yang dikumpulkan oleh metode inspeksi  tradisional, yang mengarah pada keputusan yang lebih baik tentang pemeliharaan infrastruktur.

Berita Terkait

MAXY Academy Siap Luncurkan Kelas-Kelas Baru yang Siap Tingkatkan Skill Digital dan AI
VRITIMES Jalin Kerja Sama dengan InilahMojokerto.com untuk Tingkatkan Distribusi Press Release
Labuan Bajo SocioRun: Bangun Antusiasme dan Persiapan Menuju IFG Labuan Bajo Marathon 2024
Jelang Listing Token HMSTR, Begini Cara Hitung Untung dari PPH
Catat Baik-baik, Ini Cara Withdraw Token HMSTR ke Wallet Telegram
Pavilion Indonesia di World Expo 2025 Osaka Jadi Gerbang Bagi Pelaku Bisnis ke Pasar Dunia
BINUS @Malang Siap Hadapi Kebutuhan Gen Z dengan Membuka Program Digital Psychology
VRITIMES Menjalin Kemitraan Media dengan PortalIndonesiaNews.net

Berita Terkait

Senin, 12 Mei 2025 - 16:56 WIB

Sat Samapta Polres Batu Bara Berikan Pengamanan di Objek Wisata di Hari Besar Waisak 

Sabtu, 10 Mei 2025 - 22:35 WIB

Apel Gabungan Polres Batu Bara, Antisipasi Premanisme dan Gangguan Kamtibmas

Jumat, 9 Mei 2025 - 15:18 WIB

Satgas Preventif OPS Pekat Toba 2025, Antisipasi Gangguan 3C, Pemeliharaan Kamtibmas

Jumat, 9 Mei 2025 - 14:04 WIB

Hindari Berita Hoax, Polsek Labuhan Ruku Cooling System di Balai Desa Mekar Laras

Selasa, 6 Mei 2025 - 20:31 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Indrapura Ajak Warga Cek Lahan Ketapang di Tanami Jagung

Selasa, 6 Mei 2025 - 13:23 WIB

Patroli Malam Hari, Personil Polsek Indrapura sampaikan Kamtibmas Kepada Masyarakat 

Selasa, 6 Mei 2025 - 09:46 WIB

Polsek Lima Puluh, Menghimbau Kepada Anak Muda, Hindari Balapan Liar

Minggu, 4 Mei 2025 - 21:27 WIB

Polsek Labuhan Ruku, Berikan Kenyamanan Kepada Umat Kristiani Sadang Beribadah

Berita Terbaru