Solana USDT Alami Tren Penurunan, Apakah Tanda Rally?

INDONESIA24

- Redaksi

Kamis, 29 Agustus 2024 - 10:00 WIB

4092 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Solana USDT sedang memerah. Penurunannya bahkan mencapai lebih dari 7%. Namun, dikutip dari AMBCrypto, keadaan Solana justru diprediksi sedang bersiap untuk mengalami rally. Bagaimana bisa?

Artikel ini akan membahas akan membahas tentang kondisi harga Solana hari ini, prediksi hingga akhir 2024, dan potensi lonjakan yang bisa dialami token ini. Simak penjelasan hingga akhir artikel.

Kondisi Solana USDT Hari Ini

Sumber:  Market Bittime

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat artikel ini ditulis pada 28 Agustus, Solana USDT ada di harga $145,68 dengan penurunan sebesar -7,06%. Bisa dilihat dari screenshot grafik harga Solana di atas bahwa penurunan harga terjadi pada hari ini dengan kondisi harga kemarin masih naik.

Pada 27 Agustus kemarin, Solana masih ada di harga $161.55 lalu saat memasuki 28 Agustus harga Solana perlahan turun hingga saat ini.

Baca Juga :  Gen Z Selalu Dituntut Loyal, Padahal Bosnya Sering Marah-Marah

Prediksi Harga Solana di 2024

Dikutip dari analisis yang dilakukan oleh Coinedition, Solana memiliki kemungkinan untuk menyentuh harga $257 hingga akhir 2024. Namun, prediksi ini tidak sepenuhnya menggembirakan karena kemungkinan Solana juga akan mengalami penurunan hingga harga $125.

Dalam catatan yang ditulis oleh Changelly, hingga akhir Agustus 2024, Solana bisa ada di harga $154,43 dengan kenaikan harga 0,1%. Untuk prediksi hingga akhir 2024, harga Solana bisa ada di angka $162,04 dengan kenaikan 30,5% sebagai harga maksimumnya. Untuk prediksi harga paling rendah adalah $151,10.

Analisis Potensi Rally Solana

Seorang analis ekosistem kripto bernama Curb memprediksi bahwa meskipun Solana alami penurunan untuk waktu-waktu tertentu, hal tersebut bukan masalah besar.

Baca Juga :  KOLTIVA Dukung Pemerintah dan 10 Mitra Pembangunan Tandatangani Nota Kesepakatan untuk Tata Kelola Kelapa Sawit Berkelanjutan 2024-2026

Pasalnya, Curb menyatakan harga Solana masih cenderung dinamis dan pergerakannya justru naik.

Curb bahkan menjelaskan bahwa Solana bisa mengalami kenaikan hingga $500 dan harga tersebut adalah jalan pembuka untuk membawa Solana hingga harga $1.000.

Prediksi yang dilakukan oleh Curb ini bukan tanpa alasan. Solana yang merupakan aset kuat dalam ekosistem kripto memiliki sejarah yang baik. Histori inilah yang membuat harga Solana tidak mudah terjun dan jika memang alami penurunan justru menjadi tanda akan adanya bounce back.

Salah satu alasan prediksi harga Solana USDT bisa alami rally meskipun hari ini turun adalah karena ETF Solana. Pengajuan ETF token ini akan membuat Solana semakin dilirik dan harganya bisa naik di masa depan.

Berita Terkait

MAXY Academy Siap Luncurkan Kelas-Kelas Baru yang Siap Tingkatkan Skill Digital dan AI
VRITIMES Jalin Kerja Sama dengan InilahMojokerto.com untuk Tingkatkan Distribusi Press Release
Labuan Bajo SocioRun: Bangun Antusiasme dan Persiapan Menuju IFG Labuan Bajo Marathon 2024
Jelang Listing Token HMSTR, Begini Cara Hitung Untung dari PPH
Catat Baik-baik, Ini Cara Withdraw Token HMSTR ke Wallet Telegram
Pavilion Indonesia di World Expo 2025 Osaka Jadi Gerbang Bagi Pelaku Bisnis ke Pasar Dunia
BINUS @Malang Siap Hadapi Kebutuhan Gen Z dengan Membuka Program Digital Psychology
VRITIMES Menjalin Kemitraan Media dengan PortalIndonesiaNews.net

Berita Terkait

Rabu, 14 Mei 2025 - 15:44 WIB

Tanoto Foundation Kunjungi Pakpak Bharat

Senin, 28 April 2025 - 15:35 WIB

Camat STU Jehe Pastikan Jenajah Mobil Masuk Jurang Lae Kombih

Sabtu, 26 April 2025 - 23:15 WIB

FBT Hibahkan 5 HA lahan Miliknya Pembangunan Sekolah Unggul Rakyat

Sabtu, 26 April 2025 - 22:59 WIB

Bupati Pakpak Bharat Apreasiasi Pelaksanaan MTQ ke XXlI di Kecamatan STU Jehe

Sabtu, 26 April 2025 - 22:42 WIB

POSI Selenggarakan Olimpiade Sains Bagi Pelajar Pakpak Bharat

Jumat, 25 April 2025 - 20:52 WIB

Tim Lintas Kementerian RI Survei Lokasi Pembangunan Sekolah Rakyat di Pakpak Bharat

Jumat, 25 April 2025 - 20:39 WIB

Bupati Pakpak Bharat Kunjungi Posko Pencarian Korban Laka Lantas di Dusun Bulu Didi

Jumat, 25 April 2025 - 20:07 WIB

Wakil Bupati Pakpak Bharat Apreasiasi kepada Panitia Pelaksanaan MTQ Tingkat Kecamatan Salak

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Nurdiansyah Alias Wak Anda Ditangkap karena Ancam Kades Pakai Parang

Rabu, 14 Mei 2025 - 16:43 WIB