Pembukaan TMMK, Kadis DP3AP2KB Gayo Lues : Pemkab Gandeng TNI Guna Dorong Program KB

INDONESIA24

- Redaksi

Selasa, 9 Juli 2024 - 18:20 WIB

4047 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Kadis DP3AP2KB Gayo Lues mengatakan, guna mendorong percepatan pencapaian program Keluarga Berkualitas (KB), Pemerintah Kabupaten Gayo Lues gandeng TNI dan Dinas Kesehatan untuk melakukan kerjasama. Hal tersebut ia sampaikan ketika menghadiri kegiatan TNI Manunggal KB Kesehatan (TMKK) bersama rakyat mewujudkan keluarga berencana yang berkualitas di Lapangan Kontainer Gayo Lues, Selasa (09/07/2024). Kadis P3AP2KB Gayo Lues Sartika Mayasari, SSTP, MA mengatakan, telah banyak hasil yang dicapai khususnya dalam meningkatkan pencapaian peserta KB baru. “Ditengah lemahnya pelaksanaan program KB di lapangan, TNI tampil didepan untuk menggerakkan dan mendorong pelaksanaan KB. Kegiatan TMMK merupakan wujud kepedulian dan pengabdian TNI terhadap kesehatan masyarakat,” Ujarnya. Tambahnya, sasaran dari program TMMK tersebut adalah keluarga berencana dan keluarga reproduksi, Kesehatan Reproduksi Remaja (KRR), pemberdayaan dan ketahanan keluarga, imunisasi lingkungan, kesehatan ibu dan anak dan komunikasi, informasi dan edukasi. “Sasaran dari kegiatan kita ini ada 300 orang dari 11 Kecamatan,” Tutupnya. Selain itu, Perwakilan BKKBN Aceh, Ketua Tim akses layanan KB KBKR Faridah, SE., MM mengatakan, tidak ada pemaksaan untuk masyarakat mengikuti KB, pemerintah tidak berupaya untuk membatasi masyarakat jika ingin punya anak lebih daripada dua. “Tetapi bagaimana upaya kita untuk menjadikan anak-anak yang sehat dan mempunyai sumber daya manusia yang baik dan unggul, Keberhasilan program KB ini tidak terlepas dari dukungan kita semua, terutama juga TNI,” Ujarnya. Dandim 0113/Gayo Lues melalui Danramil 03/Blangkejeren, Kapten Inf Syahrizal mengatakan, pentingnya program KB bertujuan untuk menurunkan resiko kematian ibu dan anak, sehingga menciptakan keluarga yang sehat dan sejahtera. “Dalam kerjasama ini, TNI sebagai pelopor dan motivator di tengah masyarakat terhadap gerakan sadar KB,” Ujarnya. Pj Bupati Gayo Lues melalui Staff Ahli Bupati, Samsul Bahri mengatakan, keluarga berencana bertujuan untuk mengatur kehamilan pasangan usia subur, diantaranya mencegah usia kehamilan yang terlalu dini serta jarak kehamilan yang terlalu dekat sehingga berperan dalam meningkatkan kesehatan ibu dan memastikan ketercukupan gizi anak. “Atas nama Pemerintah Kabupaten Gayo Lues dan masyarakat menyambut baik atas Program Tim Manunggal KB Kesehatan (TMKK) ini semoga berjalan dengan baik dan masyarakat Kabupaten Gayo Lues sehat, sejahtera dan Bebas Stunting,” Tutupnya.

Facebook Comments Box
Baca Juga :  TMMD ke-120 Gayo Lues Buka Akses Jalan Menuju Perkebunan Masyarakat Kendawi

Berita Terkait

Penangkapan WNA Asal Prancis Oleh Pihak Imigrasi Kelas III Non TPI Takengon Menuai Kecaman Dari Berbagai Pihak
Warga Kampung Rak Lintang Sangat Antusias Mendukung dan Memenangkan Calon Bupati Gayo Lues Nomor 1 “Said Sani – Saini”
Ratusan Santri Ponpes Bustanul Arifin Gelar Doa Bersama untuk Kemenangan Said Sani-Saini
Pasangan “GAESSS” Ingin Gayo Lues Islami, Maju, Sejahtera Dan Berkeadilan
Inspektur Komando Daerah Militer Iskandar Muda (Irdam IM), Brigjen TNI Yudi Yulistyanto, M.A., Melakukan Peninjauan Program Pompanisasi Di Wilayah Kabupaten Gayo Lues
Diantar Massa Pendukung, “Said Sani-Saini” Kontestan Pertama Mendaftar ke KIP Gayo Lues
KIP Gayo Lues Terima Pendaftaran Calon Bupati Said Sani –Saini
Ribuan Pendukung dan Ratusan Kendaraan, Kawal Pasangan Calon Bupati-Wakil Bupati Gayo Lues Said Sani- Saini Ke Kantor KIP

Berita Terkait

Selasa, 22 Oktober 2024 - 22:56 WIB

Sidang Paripurna Bahas Pemandangan Umum Fraksi DPRD

Kamis, 17 Oktober 2024 - 20:00 WIB

Pantau Harga Komoditas PJs.Bupati Bulusukan ke Pasar Tradisional Klohi, Salak

Kamis, 17 Oktober 2024 - 19:21 WIB

GEMPAR PABHA Audensi Pjs.Bupati Pakpak Bharat di Ruang Kerjanya

Kamis, 17 Oktober 2024 - 13:01 WIB

Franc,Sambut Presiden RI. H.Joko Widodo Kunker di Humbang Hasundutan

Rabu, 16 Oktober 2024 - 19:54 WIB

Sosialisasi Peran Kejaksaan Dalam Pendampingan, Pencegahan & Pemulihan Keuangan Desa

Selasa, 15 Oktober 2024 - 21:08 WIB

Sidang Paripurna DPRD Pjs. Bupati Pakpak Bharat Sampaikan Nota Pengantar RAPBD Tahun 2025

Selasa, 15 Oktober 2024 - 16:42 WIB

Dr.Naslindo Sirait,Buka Acara Fokus Group Diskusi Musik Tradisional Pakpak Bharat

Selasa, 15 Oktober 2024 - 16:28 WIB

PJs.Bupati Pakpak Bharat Buka Kegiatan Aksi 5 Pembinaan Pelaku & Pemerintah Desa Pencegahan Stunting

Berita Terbaru

PAKPAK BHARAT

Sidang Paripurna Bahas Pemandangan Umum Fraksi DPRD

Selasa, 22 Okt 2024 - 22:56 WIB